home products awards outlet news faq login contact
MAM News & Tips
MAM Promo
Hallo Bunda, Ajak si Kecil yuk untuk mengunjungi Booth MAM dalam event "Smart Kids Asia Fair 2017".
EVENT SMART KIDS FAIR 2017
 
Inilah 5 Penyebab Baby Blues Syndrome!

Baby blues syndrome adalah keadaan psikologis sementara setelah melahirkan, ketika seorang ibu baru mungkin mengalami perubahan suasana hati yang mendadak, merasa sangat bahagia, kemudian sangat sedih, menangis tanpa alasan yang jelas, merasa tidak sabar, sangat mudah tersinggung, resah, cemas dan merasa kesepian.

Baby blues bisa bertahan beberapa waktu atau selama 1 sampai 2 minggu setelah melahirkan.

Lalu apa penyebab baby blues pasca melahirkan?

Baby blues dalam pengertian ini kurang parah dibanding depresi pascamelahirkan. Baby blues tidak selalu memerlukan perawatan dari penyedia layanan kesehatan.

Seringkali, bergabung dengan kelompok pendukung ibu baru atau berbicara dengan para Mama lain bisa membantu untuk membuat ibu baru merasa lebih tenang.

Jika kamu termasuk sebagai ibu baru, kemudian mengalami ciri-ciri baby blue di atas maka kamu harus intropeksi, itu sekedar baby blues atau depresi pasca melahirkan. Berikut ini penjelasan beberapa penyebab baby blues:

 

1. Kelelahan mengasuh bayi yang baru lahir

2. Payudara bengkak yang terasa menyakitkan dan demam

3. Adaptasi dengan keras

4. Kadar hormon menurun

5. Perubahan tubuh secara drastis

 

 

 

Sources: Popmama

 

 

« Prev

Next »

Contact Us Telepon : +62 21 5355874
  Email : customer-care@ams.co.id
  © 2010 Copyright oleh PT Antarmitra Sembada, Indonesia